Guru MTsN 3 Sleman Terbitkan Buku untuk Meningkatkan Kualitas Pembelajaran Guru
Sleman (MTs Negeri 3 Sleman) — Muhammad Fuadi, salah satu guru di MTsN 3 Sleman baru-baru ini merilis sebuah buku yang berjudul "Strategi Asesmen Diagnostik Wujud Refleksi Diri untuk Meningkatkan Kualitas Pembelajaran Guru". Buku tersebut merupakan sebuah book chapter yang terdiri dari 10 bab, yang ditulis oleh













