Rapat Panitia Matsama Digelar, MTsN 3 Sleman Matangkan Persiapan
Sleman (MTs Negeri 3 Sleman) - Menjelang pelaksanaan Matsama (Masa Ta’aruf Siswa Madrasah) tahun 2025 MTs Negeri 3 Sleman menggelar rapat koordinasi panitia yang terdiri dari guru dan pegawai pada Rabu, 9 Juli 2025. Rapat tersebut berlangsung di ruang multipurpose mulai pukul 13.00 WIB hingga selesai, sebagai















